-->

Polsek Tenjo Pemantau Vaksinasi di Puskesmas Pasar Rebo

Bogor, Dinamika News--Polsek Tenjo bersama Satpol PP melaksanakan monitoring dan pemantauan vaksinasi yang berlokasi di Puskesmas Pasar Rebo, Senin (13/9/2021).

Adapun tahapan kegiatan vaksinasi ini diawali dengan Registrasi, Pengisian formulir vaksinasi Covid 19, pengukuran suhu badan serta tensi darah, Screening, penyuntikan vaksin dan yang terakhir observasi kurang lebih 30 menit.

"Dalam kegiatan ini petugas tetap menghimbau agar warga masyarakat selalu patuh protokol kesehatan dan tetap menjaha pola hidup yang sehat guna menghindari penularan Covid 19." ujar Kapolsek Tenjo Iptu Suyadi.(Den)

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel